Garnet Crow (ガーネット クロウ)
Garnet Crow adalah Band asal Jepang di bawah Manajemen
Giza Studio. Garnet Crow di buat pada tahun 1999.
Sejak awal karier merekatidak pernah muncul di televisi, baru pada tahun 2002 mereka munjul di televisi dan memulai tur keliling mereka.
Garnet Crow terdiri dari 2 pemerempuan dan 2 laki-laki yaitu:
- Yuri Nakamura (中村由利 Nakamura Yuri?) (vokal, pencipta lagu, vokal latar)
- Dalam wawancara, Nakamura sering bertindak sebagai juru bicara Garnet Crow.
- Secara resmi, huruf "Z" dalam nama Azuki ditulis dengan huruf Z yang dicoret garis miring. Azuki menggemari hal-hal yang bersifat keagamaan, dan tercermin dalam lirik lagu yang ditulisnya. Selain itu, Azuki sangat menggemari fotografi. Foto-foto hasil karyanya sering dipakai untuk sampul CD Garnet Crow.
- Sewaktu debut dengan label indie, namanya ditulis dengan aksara kanji yang berbeda (岡本仁), tapi tetap dibaca Okamoto Hitoshi. Karier solo Okamoto terus berjalan walaupun sudah bergabung dengan Garnet Crow.
- Furui dikenal sebagai musisi latar dan penulis aransemen bertangan emas yang menulis aransemen untuk sejumlah pemusik dan penyanyi di Jepang, termasuk Zard dan Miho Komatsu.[1] Selain itu, Furui dikenal senang beraksi sewaktu bermain kibor di atas panggung.
Walaupun grup musik ini memiliki dua orang pemain kibor, Furui memainkan lebih banyak perangkat kibor dibandingkan dengan Azuki. Sejak tur keliling mereka yang kedua, Azuki hanya memainkan satu jenis kibor, sedangkan Furui memainkan berbagai
synthesizer dan
organ Hammond. Dalam keterangan yang menyertai DVD pertama mereka, Furui ditulis sebagai pemain kibor, sedangkan Azuki pada piano.
sampai tahun ini Garnet Crow telah meliris 10 Album yang semua lagunya mereka tulis sendiri dan pada tahun ini juga tepat pada 30 Maret 2013 mereka mengumumkan pembubaran mereka.
Hal ini diumumkan saat mereka sedang di
Tokyo Dome City Hall dalam rangka konser mereka yang bertema
GARNET CROW livescope 2013 ~Terminus~.
Terminus adalah Album terahir mereka dan Terminus bisa di artikan dengan Terminal atau menurut saya bagai sebuah Perjalanan Terahir Mereka.
Berikut ini adalah pesan yang di sampaikan Yuri Nakamura selaku Vocalis dan Juru Bicara dari Garnet Crow
"Kami sudah melakukan yang kami bisa sebagai Garnet Crow. Terima kasih sudah mendukung kami selama 13 tahun! Saat ini kami dipenuhi dengan rasa syukur dan keberhasilan."
Dan untuk memuaskan fansnya, Garnet Crow akan mengadakan konser terakhir mereka di Tokyo pada 24 Mei dan di Osaka pada 8-9 Juni mendatang. Konser terakhirnya nanti akan bertajuk
GARNET CROW livescope ~FINAL~. Sayangnya, belum ada informasi mengenai aktivitas masing-masing anggota setelah grup ini bubar.
Selain konser terakhir, grup ini juga akan meluncurkan album kompilasi lagu-lagu terbaiknya yang berjudul
THE ONE ~ALL SINGLES BEST~ pada 22 Mei nanti. Album ini akan dirilis dalam format 3 CD.
Daftar Album Garnet Crow
Sebetulnya saya adalah salah satu penggemar berat mereka sudah 4 tahun menjadi fans mereka lalu mendengar mereka bubar benar2 hal yang mengejutkan bagi saya dan G-NET (sebutan ubtuk fans Garnet Crow) Se-Indonesia
Jadi semoga mereka bisa tetap berkarir